Sabtu, 21 Februari 2015

Memperingati Hari lingkungan nasional, Bunda Elly hadir dalam Kelas Lingkungan Earth Hour Depok

Depok- 21 Februari 2015

Memperingati hari lingkungan Nasional, Bunda Elly Farida menghadiri kelas lingkungan  yang diadakan oleh komunitas Earth Hour Depok, dengan tema  “GARBAGEPRENEURSHIP”  di Kedai Ekspressi, Institut Musik Jalanan, Jl. Arief Rahman Hakim,

“Harapanya kami, kegiatan ini dapat menginspirasi masyarakat luas dalam gerakan hidup ramah lingkungan.Terutama dalam masalah pengolahan sampah dimana isu sampah sudah memasuki fase darurat.Kedepanya,ilmu yang didapatkan dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari serta aksi-aksi untuk kegiatan lingkungan berikutnya.” Ujar Fajrus,selaku Koordinator Kota Depok Earth Hour Indonesia.
Menurut Fajrus, Earth Hour Depok turut mendukung Kota Depok untuk meraih Adipura dengan beragam program serta tidak lupa saling bersinergi untuk lebih baik lagi


Add caption

bunda elly menyapa teman2 yang hadir di kelas lingkungan Earth Hour Depok



para Peserta kelas lingkungan bersama2 mengucapkan yel-yel Earth Hour, "ini Aksiku, Mana Aksimu!!!"

Pak Baron Nurwendo, selaku Narasumber sedang menyampaikan bagaimana, memilah sampah, dan sejarah adanya Hari lingkungan nasional

Bunda Elly Bersama, Ketua & Relawan Earth Hour Depok beserta Abang Mpok Depok, di Kedai Ekspresi, Institut Musik Jalanan. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar